Mau Main Fortnite Android? Cek Spesifikasi dan Daftar Smartphone Disini

Spesifikasi Fortnite Android

Setelah anda tahu cara download Fortnite di Android pada postingan sebelumnya. Kali ini kami akan share informasi tentang spesifikasi dan daftar smartphone android yang bisa memainkan Game Fortnite dengan lancar jaya.

Perlu diingat, informasi yang akan kami share ini bersumber dari website resmi pengembang game Fortnite. Jadi untuk smartphone android anda yang tidak ada dalam daftar ini, berarti tidak bisa memainkannya. Semoga beruntung!

Berikut ini adalah daftar smartphone android yang bisa memainkan Fortnite.

Samsung: Samsung Galaxy S7/ S7 Edge, A9 (2018), S8/ S8+, S9/ S9+, Note 8, Note 9, Tab S3, Tab S4, A9.

Google Pixel: Google Pixel/ Pixel XL, Pixel 2/ Pixel 2XL, Pixel 3/ Pixel 3XL.

Asus: ROG Phone, Zenfone 4 Pro, 5Z, V.

Essential: Essential PH-1.

Huawei: Honor 10, Honor Play, Mate 10/ Pro, Mate RS, Nova 3, p20/ Pro, V10, V20, Mate 20/ X/ Pro.

LG: G5, G6, G7 ThinQ, V20, V30/ V30+.

Nokia: Nokia 8, *.1/ X7.

One Plus: One Plus 5/ 5T, 6.

Razer: Razer Phone/ Phone 2.

Xiaomi: Blackshark, Mi 5/ 5S/ 5S Plus, 6/ 6 Plus, Mi 8/ 8 Explorer, Mi Mix, Mi Mix 2, Mi Mix 2S, Mi Note 2.

ZTE: Axon 7/ 7S, Axon M, Nubia/ Z17/ Z17s, Nubia Z11.

HTC: 10, U Ultra, U11/ U11+, U12+.

Lenovo: Moto Z/ Z Droid, Moto Z2 Force, Moto Z3.

Sony: Xperia XZ/ Premium, Xzs, XZ1/ Compact, XZ2/ Premium/ Compact, Xz3.

Di atas adalah daftar smartphone android yang bisa memainkan game Fortnite dengan lancar jaya. Jika smartphone anda tidak ada dalam daftar di atas, mungkin masih bisa dicoba dengan cara melihat spesifikasi minimum memainkan Fortnite ini. Apa saja spesifikasinya? Berikut ini adalah spesifikasinya.

  1. OS: Direkomendasi menggunakan android 8.0 atau lebih, 64 Bit
  2. RAM: 3GB atau lebih tinggi
  3. GPU: Adreno 530 atau lebih tinggi, Mali-G71 MP20, Mali-G72 MP12 atau lebih tinggi.

Setelah anda tau spesifikasi fortnite di smartphone android secara resmi dan ponsel anda masuk dalam kategori yang telah kami jelaskan di atas. Yaudah gih, langsung download aja Game Fortnite dan mainkan di smartphone kesayangan anda. Selamat bersenang-senang!

Gambar: Duniagames.co.id

About Rifqi Ash Shidqi

Seorang blogger yang tertarik dengan dunia teknologi.

View all posts by Rifqi Ash Shidqi →

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *